BADAN METEOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA Jl.Angkasa I No.2 Kemayoran, Jakarta 10720, Telp: (021) 4246321, fax: (021) 4246703 PO. BOX 3540 JKT, Website : http://www.bmkg.go.id, Email : info@bmkg.go.id |
LOKASI
|
|
---|---|
TANGGAL | 07 April 2024 12:00 WIT |
DAMPAK |
Banjir / Genangan Hujan deras yang mengguyur Kabupaten Pulau Morotai dan sekitarnya pada pagi tanggal 07 April 2024 mengakibatkan sejumlah rumah di Desa Sopi dan Sopi Majiko, Kecamatan Morotai Jaya terendam banjir. Informasi yang dihimpun rri.co.id, banjir dengan ketinggian 1 meter menyebabkan 42 rumah warga terendam banjir di Kec.Morotai Jaya,Desa Sopi dan Sopi Majiko. Terjadi hujan sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang tanggal 07 April 2024 mulai pukul 12.00 Wit terbentuknya awan cumulonimbus dan awan hujan lainnya di wilayah Kab,Morotai mengakibatkan hujan sedang hingga lebat yang disertai petir dan angin kencang di wilayah tersebut. |
BERITA KEJADIAN
|
POS HUJAN | CURAH HUJAN / KECEPATAN ANGIN |
---|---|
Kondisi cuaca pada saat kejadian adalah hujan sedang hingga lebat yang disertai petir dan angin kencang. |
|
Curah Hujan harian tertakar di Pos Hujan Lanud Leo Watimena Morotai Selatan pada tanggal 08 April 2024 sebesar 3.6 mm. |
INDIKATOR
|
KETERANGAN |
---|---|
El Niño Southern Oscillation (ENSO) |
|
Dipole Mode Indeks (DMI) |
FENOMENA GELOMBANG ATMOSFER |
|
POLA ANGIN |
Berdasarkan peta analisis streamline lapisan 3000 ft pada tanggal 07 April 2024 menunjukkan adanya pola konfluen atau penumpukan massa udara yang berpotensi memicu pertumbuhan awan konvektif di wilayah Morotai Jaya. |
POLA TEKANAN UDARA |
|
KELEMBABAN UDARA |
Berdasarkan analisis kelembaban udara tanggal 07 April 2024 pada lapisan 850 dan 700, di Halmahera Selatan menunjukkan kelembaban udara yang basah berkisar antara 90-100%. |
SUHU PERMUKAAN LAUT (SPL) |
|
DAERAH KONVERGENSI, KONFLUEN, BELOKAN ANGIN |
LABILITAS UDARA |
Pada peta analisis KI, LI dan SI pada tgl 07 April 2024 pukul 12 UTC di lokasi kejadian banjir secara berturut-turut menunjukan nilai 36, -4 dan -2. Nilai tersebut menunjukan masih adanya potensi terbentuknya Thunderstorm atau Awan Badai di lokasi kejadian. |
ANALISIS CITRA SATELIT CUACA |
Berdasarkan citra satelit Himawari Enhanced, pada tanggal 07 April 2024 pukul 03.00 UTC mulai terlihat adanya pertumbuhan awan konvektif di wilayah Utara Morotai. Intensitas pertumbuhan awan konvektif semakin menguat hingga pukul 04.00 UTC awan konvektif sudah berada di wilayah kejadian. Awan konvektif tersebut bertahan hingga pukul 13.00 UTC. |
ANALISIS CITRA RADAR CUACA |
Banjir yang terjadi di Desa Sopi dan Sopi Majiko, Kecamatan Morotai Jaya, Kabupaten Pulau Morotai, Maluku Utara pada tanggal 07 April 2024 diakibatkan karena adanya curah hujan yang tinggi selama kejadian. Hujan yang turun pada tanggal 07 April 2024 disebabkan oleh awan Cumulonimbus yang mulai muncul pada pukul 03.10 UTC atau 12.10 WIT dan bertumbuh di lokasi kejadian pada pukul hingga pukul 13.00 UTC. Diduga kuat awan tersebut tumbuh karena pengaruh adanya konfluen di wilayah Maluku Utara. Dari hasil analisis kelembaban, menunjukan kondisi kelembaban udara lapisan 850 dan 700 mencapai 90 – 100 % . Hal ini diperkuat oleh hasil analisis indeks labilitas yang menunjukkan massa udara pada lokasi kejadian cukup labil. Hal ini menunjukkan potensi peningkatan aktivitas pertumbuhan awan hujan konvektif dengan jenis Cumulonimbus yang berpotensi terjadi hujan dengan intensitas lebat disertai petir dan angin kencang. |
PERINGATAN DINI
|
PRODUK (GAMBAR/SCREENSHOOT) |
---|---|
MINGGUAN |
|
2 HARI KEDEPAN |
|
NOWCASTING |
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
✓ File berhasil diupload!
|
✓ File berhasil diupload!
|
|
|
|